Wednesday, December 10, 1980
Kaset Canda Dalam Ronda
Kaset rekaman lawak GM Selo (Gerak Musik Seloroh) awal 80an ini adalah wujud bersejarah awal karir dari Pepeng, Krisna Abu, Nana, Taufik & Iwan Fals dengan sampul kaset menggunakan karya Dwi Koendoro.
Mendengar rekaman kaset lawakan ini seperti terbawa suasana pergaulan mahasiswa saat itu - termasuk becandaan perang arab vs israel. Lagu Iwan Fals Ambulan Zig Zag (dan 3 lagu lain) ikut dirilis pertama kali di album ini. Walau topik lawakan berkisar awal 80an, didengar jaman sekarang pun tetap tidak kadaluwarsa.
Buat yang sedang meniti karir sebagai stand-up comedian, rekaman kaset ini bisa menjadi tambahan wawasan atau ide bagaimana melontarkan humor cerdas yang tidak cepat basi.
NOTE: Kaset ini milik pribadi dan TIDAK DIJUAL.
Skala 1 hingga 5:
Kegunaan di masa sekarang: 5/5 (hiburan)
Kemudahan penggunaan di masa sekarang: 4/5 (selama ada pemutar kaset)
Kelangkaan barang: 5/5 (sangat jarang ditemui)
Peran dalam sejarah: 5/5 (awal karir Iwan Fals, Krisna Abu & Pepeng)
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Mas neo,,kaset'y saya beli gimana ? saya buat lengkapin koleksi d rumah nee,,atau barter juga gpp
ReplyDelete@Uchil
ReplyDeleteHihihi maaf. Ini koleksi pribadi keluarga ngga dijual ^_^
saya bayar 200k + kaset yang muda yang bercanda 1,,gimana mas ?
Deletekalau gak covernya aja dah..
Maaf. Emang ngga dijual, mas.
Deletemas,,maaf masih usaha nee
Deletesaya bayar 300k kaset'y ?
Mas, maaf juga. Emang ngga dijual :D
Delete